Salah satu hal penting dalam analisis biaya adalah perbedaan antara biaya eksplisit dan implisit. Biaya Eksplisit (explicit cost) berarti pengeluaran aktual, dan harga pembelian bahan mentah serta barang setengah jadi. Biaya Implisit (implicit cost) berarti nilai input yang dimilki dan digunakan oleh perusahaan dalam aktivitasnya sendiri.